Analisa Pengendalian Kualitas Statistik Dengan Mempertimbangkan Resiko Proses Produksi Pupuk Menggunakan Metode Six Sigma

Asy'ari, Mukhammad Hasyim and MUSLIMIN, MOHAMMAD, 0728018503 and Rosidah, Erlinda Dwiyanti 51706150003 (2021) Analisa Pengendalian Kualitas Statistik Dengan Mempertimbangkan Resiko Proses Produksi Pupuk Menggunakan Metode Six Sigma. Bachelor thesis, Universitas Islam Majapahit.

[img] Text
ABSTRAK 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (436kB)
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (172kB) | Preview
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (236kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (365kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (225kB) | Preview
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (275kB)

Abstract

UD Lentera Agro Persada adalah pabrik pupuk yang berlokasi di jalan Mojokerto – Puri KM 03 Desa Brayung Kecamatan Puri, Kabupaten Mojokerto, Provinsi Jawa Timur. Untuk proses pembuatan pupuk, bahan baku utamanya adalah phospat, sulfur, kalium, dan air. dalam penelitian kali ini memberikan masukan perbaikan terhadap faktor penyebab cacat produk dalam upaya meningkatkan kualitas produk pupuk. Penelitian ini termasuk penelitian deskriptif dengan pendekatan kualitiatif Penelitian kualitatif menggambarkan keadaan suatu objek penelitian berdasarkan keadaan sebenarnya ketika penelitian dilakukan Menurut Nasir (2012) metode penelitian deskriptif merupakan metode penelitian terhadap menusia, objek, atau suatu kondisi pada masa sekarangBerdasarkan data produksi diketahui jumlah produksi periode Januari – Mei 2021 adalah sebesar 35.815 Kg dengan jumlah produk cacat dalam produksi sebesar 4.731 Kg yang merupakan jumlah total cacat produk yang dioleh dengan konsep DMAIC. Hasil nilai sigma perhitungan yaitu rata-rata sebesar 3,11Perusahaan perlu menggunakan metode six sigma untuk dapat mengetahui jenis kerusakan yang sering terjadi dan faktor-faktor yang menjadi penyebabnya Perusahaan perlu segera melakukan tindakan pencegahan untuk mengurangi terjadinya produk cacat. Hal ini tentunya menjadi sebuah kerugian yang sangat besar apabila tidak ditangani sebab semakin banyak produk yang gagal dalam proses produksi tentunya mengakibatkan pembengkakan biaya produksi.

Item Type: Skripsi/Thesis (Bachelor)
Subjects: 0 Majapahit Islamic University Subject Areas > Fakultas Teknik > Teknik Industri
Divisions: Faculty of Engineering > Industrial Engineering
Depositing User: Mukhammad Hasyim Asy'ari
Date Deposited: 05 Dec 2022 06:37
Last Modified: 05 Dec 2022 06:37
URI: http://repository.unim.ac.id/id/eprint/3506

Actions (login required)

View Item View Item