ANALISIS PENGARUH KEDALAMAN PENEKANAN PAHAT TERHADAP WAKTU PROSES BURNISHING PADA BAJA ST.41

pramudi, imam, 0405070010 and ZULFIKA, DICKI,NIZAR/0704039104 and RIJANTO, ACHMAD/0703057001 (2020) ANALISIS PENGARUH KEDALAMAN PENEKANAN PAHAT TERHADAP WAKTU PROSES BURNISHING PADA BAJA ST.41. Bachelor thesis, Universitas Islam Majapahit.

[img] Text
cover.pdf
Restricted to Registered users only

Download (816kB) | Request a copy
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (189kB) | Preview
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (818kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (51kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (374kB) | Request a copy
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (7kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (7kB) | Preview
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (373kB) | Request a copy

Abstract

Dalam proses burnishing waktu yang efesien sangat diperlukan dalam proses finising benda kerja. Dengan demekian putaran kecepatan mesin, dan kedalaman penekanan pahat sangat dibutuhkan dalam proses ini. Dalam penelitian ini menjelaskan ada tiga parameter penekanan pahat yang dipakai yaitu 0,001 MM, 0,002 MM, dan 0,003 MM, dan putaran kecepatan yang akan dipakai yaitu 130 rpm, 210 rpm, dan 380 rpm. Dalam waktu proses burnishing dengan kecepatan putaran RPM 130 diperoleh waktu 226 S untuk kedalaman penekanan 0,001 MM, 204 S untuk kedalaman penekanan 0,002 MM, dan 182 S untuk kedalaman penekanan 0,003 MM, RPM 210 diperoleh waktu 218 S untuk kedalaman penekanan 0,001 MM, 197 S untuk kedalaman penekanan 0,002 MM, dan 178 S untuk kedalaman penekanan 0,003 MM, dan RPM 380 diperoleh waktu 211 S untuk kedalaman penekanan 0,001 MM, 192 S untuk kedalaman penekanan 0,002 MM, dan 176 S untuk kedalaman penekanan 0,003 MM. Tujuan penelitian kali ini untuk mengetahui pengaruh kedalaman penekanan pahat terhadap waktu proses burnishing pada permukaan benda kerja baja ST.41. Waktu proses pembubutan menggunakan tiga parameter kedalaman penekanan pahat yang berbeda memiliki selang waktu yang tidak terlalu jauh. Waktu pemrosesan yang lebih lama diperoleh saat menggunakan kedalaman penekanan pahat 0,001 MM. Dari proses burnising yang diperoleh, kecepatan putaran mesin berpengaruh penting terhadap selang waktu diantaran tiga parameter kedalaman pahat yang berbeda. Kata kunci: roll burnishing, efisiensi, finising

Item Type: Skripsi/Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: roll burnishing, efisiensi, finising
Subjects: 0 Majapahit Islamic University Subject Areas > Fakultas Teknik > Teknik Mesin
Divisions: Faculty of Engineering > Mechanical Engineering
Depositing User: IMAM PRAMUDI
Date Deposited: 10 Dec 2020 03:53
Last Modified: 10 Dec 2020 03:53
URI: http://repository.unim.ac.id/id/eprint/2708

Actions (login required)

View Item View Item