PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN CORE PADA MATERI MATEMATIKA DI SEKOLAH MENENGAH ATAS

Huda, Muhammad Miftahul, 51606150018 and Rahayuningsih, Suesthi, 0706097704 and Putri, Rizky Oktaviana Eko, 0703108801 (2020) PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN CORE PADA MATERI MATEMATIKA DI SEKOLAH MENENGAH ATAS. Bachelor thesis, UNIVERSITAS ISLAM MAJAPAHIT.

[img] Text
ABSTRAK.pdf
Restricted to Registered users only

Download (915kB) | Request a copy
[img]
Preview
Text
BAB 1.pdf

Download (281kB) | Preview
[img] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (249kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (182kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (346kB) | Request a copy
[img]
Preview
Text
BAB 5.pdf

Download (157kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (222kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan penerapan model pembelajaran CORE pada materi matematika di sekolah menengah atas dan mendiskripsikan penerapan model pembelajaran CORE dalam melatih kemampuan koneksi matematis siswa di sekolah menengah atas. Tujuan peneltian ini adalah untuk mendeskripsikan penerapan model pembelajaran CORE pada materi matematika di sekolah menengah atas serta mendeskripsikan penerapan model pembelajaran CORE dalam melatih kemampuan koneksi matematis siswa di sekolah menengah atas. Penelitian ini merupakan penelitian library research yang menggunakan teknik analitis data yaitu organize, shyntezis, identify dan pembahasan menggunakan metode induktif. Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan model pembelajaran CORE pada materi matematika di sekolah menengah atas terdapat empat tahap yang dilakukan yaitu connecting, organizing, reflecting dan extending. Dimana dalam penerapan model pembelajaran ini, adalah guru melatih siswa untuk mengingat informasi lama untuk digunakan dalam informasi/konsep baru, kemudian setelah mengingat,siswa menghubungkan antar konsep tersebut (connecting),guru memandu siswa untuk mengorganisasikan ide-ide yang diberikan yang telah dibahas pada tahapan sebelumnya, kemudian guru membantu siswa mendefinisikan dan mengorganisasikan ide tersebut untuk memahami materi (organizing), guru memberikan kesempatan pada siswa untuk memikirkan kembali hasil yang diperoleh (reflecting) dan guru mengarahkan siswa untuk melakukan pengembangan atau perluasan pengetahuannya dengan mengerjakan permasalahan yang diberikan oleh guru (extending). Dari keempat tahapan model pembelajaran CORE, tahapan yang dapat melatih kemampuan koneksi matematis siswa di sekolah menengah atas adalah tahapan connecting dan extending.

Item Type: Skripsi/Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: CORE, Matematika, Model Pembelajaran, Sekolah Menengah Atas, Library Research
Subjects: 0 Majapahit Islamic University Subject Areas > Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Matematika
Divisions: Faculty of Teacher Training and Education > Mathematics Education
Depositing User: Penerapan Muhammad Suparmi
Date Deposited: 03 Dec 2020 04:53
Last Modified: 03 Dec 2020 04:53
URI: http://repository.unim.ac.id/id/eprint/1807

Actions (login required)

View Item View Item