PERKEMBANGAN WISATA PANTAI SORAKE DITINJAU DARI PENDAPATAN ASLI DESA (PADes) DAN PERUBAHAN SOSIAL

siwanahono, Tuti Nisra Idayanti, 51603060021 (2021) PERKEMBANGAN WISATA PANTAI SORAKE DITINJAU DARI PENDAPATAN ASLI DESA (PADes) DAN PERUBAHAN SOSIAL. Bachelor thesis, Universitas Islam Majapahit.

[img]
Preview
Text
abstrak.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB l.pdf

Download (306kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (350kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (342kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB IV.pdf

Download (375kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (292kB) | Preview
[img]
Preview
Text
LAMPIRAN.pdf

Download (348kB) | Preview

Abstract

Dalam perkembangan daerah wisata Pantai Sorake ini, pemerintah memiliki peran yang sangat penting dalam mengatur, mengawasi dan merancang strategi dalam mengembangkan daerah wisata tersebut, agar perkembangan pembangunan dapat tertata dengan baik dan tepat sasaran sesuai dengan kebutuhan untuk menyelesaikan masalah dalam pembangunan pariwisata. Perkembangan wisata pantai sorake berawal dari kunjungan kerja bapak Jokowi dan timnya di Nias pada tahun 2016. Sejak saat itu pantai Sorake medapat dukungan serta perhatian dari pemerintah untuk mengembangankannya. Dengan rumusan masalah bagaimana perkembangan daerah wisata pantai Sorake yang ditinjau dari pendapatan asli desa dan perubahan sosial. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana perkembangan daerah wisata pantai Sorake yang ditinjau dari pendapatan asli desa dan perubahan sosial. Teori yang digunakan adalah teori konsep perubahan sosial dari Neil Smleser yang terdiri dari 4 indikator yaitu: Perubahan Struktural, dorongan perubahan, perubahan mobilisasi, pelaksanaan kontrol sosial. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif kualitatif yang menggambarkan fenomena sebenarnya dari kejadian di lapangan. Teknik pengumpulan data menggunakan wawancara, observasi dan dokumen yang terkait dengan penelitian. Hasil penelitian menunjukan bahwa perkembangan wisata pantai Sorake ini mengalami perkembangan yang sangat cepat, pendapatan asli desa setiap tahunnya mengalami peningkatan dari tahun 2017-2019. Dan perubahan sosial yang terjadi di wisata pantai Sorake ini pada kebudayaan Nias yang telah lama di anut disebabkan masuknya budaya asing yang sangat bertolak belakang dengan budaya di daerah itu sendiri.

Item Type: Skripsi/Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: Perkembangan wisata, PADes, dan Perubahan Sosial
Subjects: 0 Majapahit Islamic University Subject Areas > Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Pemerintahan
Divisions: Faculty of Social and Political Sciences > Government Studies
Depositing User: TUTI NISRA IDAYANTI SIWANAHONO
Date Deposited: 05 Jan 2021 04:17
Last Modified: 05 Jan 2021 04:17
URI: http://repository.unim.ac.id/id/eprint/2982

Actions (login required)

View Item View Item