EFEKTIVITAS MODEL PROBLEM BASED LEARNING (PBL) BERBANTU MEDIA KARTU SOAL UNTUK MENDUKUNG KEMAMPUAN LITERASI MATEMATIKA SISWA

Sari, Sita Oktavia, 52006150008 and Rahayuningsih, Suesthi, 0706097704 and Anjariyah, Deka, 0712088901 (2024) EFEKTIVITAS MODEL PROBLEM BASED LEARNING (PBL) BERBANTU MEDIA KARTU SOAL UNTUK MENDUKUNG KEMAMPUAN LITERASI MATEMATIKA SISWA. Bachelor thesis, Universitas Islam Majapahit.

[img] Text
Abstrak.pdf
Restricted to Registered users only

Download (666kB) | Request a copy
[img]
Preview
Text
Bab 1.pdf

Download (179kB) | Preview
[img] Text
Bab 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (311kB) | Request a copy
[img] Text
Bab 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (271kB) | Request a copy
[img] Text
Bab 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img]
Preview
Text
Bab 5.pdf

Download (144kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (197kB) | Preview
[img] Text
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (10MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektivitas model problem based learning (PBL) berbantu media kartu soal untuk mendukung kemampuan literasi matematika siswa dilihat dari aktivitas guru, aktivitas siswa, dan kemampuan literasi matematika siswa. Populasi dari penelitian ini siswa kelas VIII MTs. Miftahul Ulum Gondang. Penelitian ini menggunakan Simple Random Sampling yakni kelas VIII-A yang terdiri dari 24 siswa. Penelitian yang digunakan menggunakan kuantitatif deskriptif dengan desain one shoot case study. Kriteria keberhasilan yang digunakan adalah pembelajaran dikatakan efektif jika ketiga aspek tersebut terpenuhi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa aktivitas guru mendapatkan presentase 94% sehingga termasuk dalam kategori sangat baik aktivitas siswa mendapatkan presentase 83% sehingga termasuk dalam kategori baik dan hasil tes kemampuan literasi matematika diketahui bahwa siswa memperoleh kriteria kemampuan literasi matematika baik sebanyak 21 siswa, adapun presentase secara klasikal yakni 87%.

Item Type: Skripsi/Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: Problem Based Learning (PBL), Media, Kartu Soal, Literasi Matematika
Subjects: 0 Majapahit Islamic University Subject Areas > Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Matematika
Divisions: Faculty of Teacher Training and Education > Mathematics Education
Depositing User: Sari Sita Oktavia
Date Deposited: 19 Aug 2024 02:17
Last Modified: 19 Aug 2024 02:17
URI: http://repository.unim.ac.id/id/eprint/5084

Actions (login required)

View Item View Item