Wiranti, Siska, 52002030098 and Baidlowi, Imam, 196402021994031007 and Poernomo, Agoes Hadi, 0724087201 (2024) PENGARUH LEADER MEMBER EXCHANGE (LMX) DAN EFIKASI DIRI TERHADAP KINERJA KARYAWAN (Studi Pada Rumah Sakit Dian Husada Mojokerto). Bachelor thesis, Universitas Islam Majapahit.
Text
ABSTRAK.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) | Request a copy |
||
|
Text
BAB I.pdf Download (225kB) | Preview |
|
Text
BAB II.pdf Restricted to Registered users only Download (488kB) | Request a copy |
||
Text
BAB III.pdf Restricted to Registered users only Download (382kB) | Request a copy |
||
Text
BAB IV.pdf Restricted to Registered users only Download (640kB) | Request a copy |
||
|
Text
BAB V.pdf Download (253kB) | Preview |
|
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (267kB) | Preview |
|
Text
LAMPIRAN.pdf Restricted to Registered users only Download (6MB) | Request a copy |
Abstract
Hubungan antara pemimpin dan anggota tim berlangsung dalam relasi satu lawan satu, di mana setiap anggota tim memiliki hubungan unik dengan pemimpinnya. Transparansi dan keadilan semakin diapresiasi, pemimpin yang menerapkan prinsip-prinsip Leader Member Exchange (LMX) dapat menciptakan lingkungan kerja yang adil dan meningkatnya efikasi dalam diri. Terlalu tingginya tingkat efikasi diri dapat menyebabkan individu menjadi terlalu percaya diri dan tidak memperhitungkan risiko secara memadai sehingga berakibat pada menurunnya kinerja karyawan. penelitian ini bertujuan untuk mengetahu pengaruh Leader Member Exchange (LMX) dan Efikasi Diri Terhadap Kinerja Karyawan yang dilakukan pada Rumah Sakit Dian Husada Mojokerto. Penelitian ini dilakukan dengan penyebaran kuesioner secara (online) dengan google form pada karyawan Rumah Sakit Dian Husada Mojokerto. Populasi penelitian ini adalah 50 orang karyawan non tenaga medis dengan sampel juga sebanyak 50 orang menggunakan sampel jenuh. Teknik olah data yang dilakukan dengan menggunakan Program SPSS 29.0. dengan hasil penelitian yang menunjukkan adanya pengaruh positif dan signifikan dari variabel LMX terhadap kinerja, variabel Efikasi Diri terhadap Kinerja, selanjutnya variabel LMX dan Efikasi Diri terhadap Kinerja karyawan pada Rumah Sakit Dian Husada Mojokerto.
Item Type: | Skripsi/Thesis (Bachelor) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Leader Member Exchange (LMX), Efikasi diri, dan Kinerja karyawan. |
Subjects: | 0 Majapahit Islamic University Subject Areas > Fakultas Ekonomi > Manajemen |
Divisions: | Faculty of Economics > Management |
Depositing User: | WIRANTI SISKA |
Date Deposited: | 17 Sep 2024 07:00 |
Last Modified: | 17 Sep 2024 07:00 |
URI: | http://repository.unim.ac.id/id/eprint/5478 |
Actions (login required)
View Item |